Wednesday, March 16, 2011

Flight Control Pada Pesawat Terbang

Flight Control 

Semua pesawat terbang pasti mempunyai control kemudi terbang ( Flight Control Surface )yang digunakan oleh awak pesawat atau pilot untuk mengemudikan pesawatnya.
Secara umum ada 3 flight control surface yaitu:
  1. Primary Contro Surface
  2. Secondary Control Surface
  3. Auxiliary Control Surface

  • Primary control suface terdiri dari : Rudder , Elevator , Aileron
  • Secondary control surface terdiri dari : Trimb dan Servo
  • Auxiliary control surface terdiri dari : Flaps , Slat , Slot dan Spoiler.

No comments: